Welcome To SMK TI PEMBANGUNAN
Sebelum Masuk Forum , Log in terlebih dahulu

Join the forum, it's quick and easy

Welcome To SMK TI PEMBANGUNAN
Sebelum Masuk Forum , Log in terlebih dahulu
Welcome To SMK TI PEMBANGUNAN
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.
Pencarian
 
 

Display results as :
 


Rechercher Advanced Search

translator

User Yang Sedang Online
Total 63 uses online :: 0 Terdaftar, 0 Tersembunyi dan 63 Tamu

Tidak ada

User online terbanyak adalah 292 pada Mon Oct 28, 2024 9:51 pm

SQL server Interface

2 posters

Go down

SQL server Interface Empty SQL server Interface

Post by Admin|Gana Sun Jul 26, 2009 10:51 am

Interface SQL Server

Ada 3 interface utama saat Anda bekerja dengan SQL Server:

Enterprise Manager
Merupakan interface utama dan paling sering digunakan oleh administrator database. Bagian ini mengandung
sebagaian besar fungsi-fungsi pokok dalam mengatur database.

SQL server Interface Untitl10

Di dalam folder database ditampilkan berbagai database yang ada. Database master, model, msdb, dan
tempdb merupakan default system database yang diperlukan agar SQL Server dapat berfungsi baik. Keempat
database ini tidak boleh dihapus ataupun dimodifikasi tanpa pengetahuan yang mencukupi tentang sistem
SQL Server.
Sedangkan NorthWind dan pubs adalah database sampel yang dapat digunakan untuk berlatih perintah SQL
maupun administration job. Dalam tutorial selanjutnya, kita akan banyak menggunakan NorthWind sebagai
kasus. Di dalam folder Security terdapat tool Login yang berisi daftar user di dalam database. Di bagian ini
semua manajemen menyangkut user account dilakukan.
Fungsi-fungsi lain dalam Enterprise Manager akan dibahas pada artikel berikutnya tentang SQL Server
Lanjutan.

Query Analyser

Tool in merupakan interface utama dalam melakukan pemrograman di SQL Server. Bahasa yang digunakan
adalah Transact SQL (T-SQL). Anda dapat membuat perintah untuk mengambil data, sortir, manipulasi data
serta melakukan perhitungan tertentu terhadap sekumpulan data dalam database.
Script yang telah dibuat dapat disimpan sebagai View ataupun Stored Procedure, sesuai dengan kebutuhan
dalam pembuatan aplikasi.
SQL server Interface Untitl11

Tutorial Di dalam Query Analyser juga tersedia tool lain, misalnya yang digunakan untuk menganalis performa sebuah
query dan mencari alternatif agar query tersebut dapat lebih dioptimalkan. Apabila toolbar Estimated
Execution Plan diaktifkan maka ditampilkan estimasi waktu dan urutan eksekusi sebuah perintah.

SQL server Interface Untitl12

Query Analyser juga dapat digunakan untuk membuat script sebuah database maupun obyek-obyek di
dalamnya. Script ini selanjutnya dapat dijalankan di server lain untuk membuat database yang serupa, atau digunakan dalam sebuah aplikasi untuk mendukung pemrograman. Caranya adalah menklik kanan sebuah
obyek, dan pilih Script to New Windows. Berikut ini contoh sebuah script untuk membuat tabel Customers di
dalam database NorthWind.

CREATE TABLE [Customers] (
[CustomerID] [nchar] (5) COLLATE Latin1_General_CI_AS NOT NULL ,
[CompanyName] [nvarchar] (40) COLLATE Latin1_General_CI_AS NOT NULL ,
[ContactName] [nvarchar] (30) COLLATE Latin1_General_CI_AS NULL ,
[ContactTitle] [nvarchar] (30) COLLATE Latin1_General_CI_AS NULL ,
[Address] [nvarchar] (60) COLLATE Latin1_General_CI_AS NULL ,
[City] [nvarchar] (15) COLLATE Latin1_General_CI_AS NULL ,
[Region] [nvarchar] (15) COLLATE Latin1_General_CI_AS NULL ,
[PostalCode] [nvarchar] (10) COLLATE Latin1_General_CI_AS NULL ,
[Country] [nvarchar] (15) COLLATE Latin1_General_CI_AS NULL ,
[Phone] [nvarchar] (24) COLLATE Latin1_General_CI_AS NULL ,
[Fax] [nvarchar] (24) COLLATE Latin1_General_CI_AS NULL
) ON [PRIMARY]
GO

Service Manager

Digunakan untuk mengatur service yang ada di SQL Server,apakah akan dijalankan atau dimatikan. Sebuah
service juga dapat disetup agar berjalan otomatis sebagai Windows service, atau dijalankan secara manual.

SQL server Interface Untitl13

Ada 3 service standar dalam setiap instalasi default SQL Server:
• Distributed Transaction Coordinator
• SQL Server
• SQL Server Agent
Admin|Gana
Admin|Gana
Commander
Commander

Zodiac : Taurus Jumlah posting : 635
Join date : 22.07.09
Age : 32
Lokasi : Depan LCD butut ..

https://smktipembangunan.forummotion.com

Kembali Ke Atas Go down

SQL server Interface Empty Re: SQL server Interface

Post by Admin|~Yaafi’~ Sun Jul 26, 2009 2:40 pm

BELAJAR ahhh PUSING MODE ON
Admin|~Yaafi’~
Admin|~Yaafi’~
General
General

Jumlah posting : 149
Join date : 22.07.09
Lokasi : ~Depan PC~

Kembali Ke Atas Go down

Kembali Ke Atas

- Similar topics

 
Permissions in this forum:
Anda tidak dapat menjawab topik